INI JAMBI.COM – Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Golkar resmi menerbitkan Surat Keputusan (SK) kepengurusan Dewan Pimpinan Daerah (DPD) I Golkar Provinsi Jambi.

SK bernomor Skep-144/DPP/GOLKAR/I/2026 tersebut ditandatangani langsung Ketua Umum DPP Golkar, Bahlil Lahadalia, pada 8 Januari 2026.

Dalam keputusan tersebut, Cek Endra ditetapkan sebagai Ketua DPD I Golkar Provinsi Jambi. Jabatan Sekretaris diamanahkan kepada Ivan Wirata, sementara posisi Bendahara dipercayakan kepada Fahrul Rozi.

Berikut Susunan Kepengurusan Golkar DPD I Jambi  :

Baca Juga:  Sok Hebat! Oknum Honorer Dinas Pendidikan Tanjabtim Berpose Dua Jari dengan MT